Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Loading...
Pada tab Conversation, Anda dapat mengetahui jumlah percakapan yang telah berlangsung antara chatbot Anda dengan pelanggan dalam periode tertentu.
Terdapat beberapa informasi jumlah percakapan yang muncul pada menu Conversation, diantaranya:
Total Conversation All Channels Bagian ini menampilkan jumlah percakapan dari semua channel komunikasi yang terintegrasi dengan chatbot dalam periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Avg. Daily Conversation All Channels Bagian ini menampilkan rata-rata percakapan harian berdasarkan periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Avg. Duration Conversations All Channels Bagian ini menampilkan rata-rata durasi percakapan semua channel komunikasi berdasarkan periode yang Anda pilih pada date picker.
Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode waktu yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Pada bagian List of Conversations, Anda dapat melihat daftar pelanggan yang melakukan percakapan dengan chatbot beserta informasi respon dari 5 (lima) chatbot terakhir. Anda juga dapat mengunduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan Anda.
Anda dapat melihat tingkat konversi mulai dari titik awal alur chatbot hingga titik akhir alur chatbot pada tab Journey Analytics sehingga Anda dapat lebih mudah memahami kebutuhan pengguna. Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Anda dapat mengetahui fungsi dari setiap elemen yang ada dalam Map of Journey Analytics dengan mengklik ikon Information.
Setelah mengklik ikon Information, maka akan muncul keterangan mengenai fungsi dari tiap-tiap elemen yang ada.
Anda juga dapat mengunduh laporan tersebut dalam bentuk gambar dengan mengklik tombol Export Image.
Klik tombol Download untuk menyimpan gambar berisi laporan pada perangkat Anda.
Pada tab Activity, Anda dapat melihat waktu chatbot diakses terbanyak dan paling sedikit oleh pengguna. Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Terdapat perbedaan kontras warna biru yang ada dalam tabel yang menunjukkan perbedaan jumlah interaksi yang terjadi antara pelanggan dengan chatbot mulai dari yang terendah hingga tertinggi.
Anda dapat mengarahkan kursor Anda ke tabel berwarna biru dan tabel akan menunjukkan detail jumlah percakapan yang terjadi setiap harinya dan setiap jamnya.
Unduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan.
Tab Insights dapat memudahkan Anda untuk mengataui permasalahan yang muncul dalam komunikasi chatbot dengan pelanggan, misalnya percakapan pelanggan yang tidak dimengerti oleh chatbot. Untuk melihat daftar permasalahan tersebut, Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode waktu yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Unduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan.
Pada tab Visitors, Anda dapat mengetahui berapa banyak jumlah pengguna yang melakukan interaksi dengan chatbot dalam periode waktu tertentu. Anda juga dapat melihat daftar pengguna yang melakukan interaksi dengan chatbot.
Terdapat beberapa informasi jumlah percakapan yang muncul pada menu Visitors, diantaranya:
Total Visitor All Channels Bagian ini menampilkan jumlah keseluruhan pengunjung chatbot dari semua channel yang terintegrasi dalam periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Avg. Daily Visitor All Channels Bagian ini menampilkan rata-rata jumlah pengunjung chatbot harian berdasarkan periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Total New User All Channels Bagian ini menampilkan jumlah keseluruhan pengunjung baru dari semua channel berdasarkan periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Avg. Daily New User All Channels Bagian ini menampilkan rata-rata jumlah pengunjung baru secara harian dari semua channel yang terintegrasi dengan chatbot sesuai date picker yang Anda terapkan.
Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode waktu yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Anda juga dapat melihat informasi jumlah percakapan chatbot pada tiap channel.
Pada bagian Total Visitors, Anda dapat melihat daftar pelanggan yang melakukan percakapan dengan chatbot beserta informasi respon dari 5 (lima) chatbot terakhir. Anda juga dapat mengunduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan Anda.
Pada tab Performance, Anda dapat melihat efektivitas chatbot dalam menangani percakapan yang sedang berlangsung. Anda juga dapat mengetahui jumlah pelanggan yang memilih untuk berinteraksi langsung dengan Agent dalam periode tertentu.
Terdapat beberapa informasi jumlah percakapan yang muncul pada menu Performance, diantaranya:
Total Handled by Chatbot Bagian ini menampilkan jumlah percakapan yang sedang ditangani oleh chatbot dalam periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Total Transferred to Agents Bagian ini menampilkan jumlah percakapan yang masuk ke chatbot dan ditransfer ke Agent dalam periode tertentu sesuai date picker yang Anda terapkan.
Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode laporan yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Unduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan Anda.
Pada bagian List of Performance, klik tab Handled by Chatbots atau Transferred to Agents untuk melihat detail percakapan yang masing-masing ditangani oleh chatbot atau dikirimkan ke Agent.
Melalui tab Popular Interaction, Anda dapat mengetahui alur komunikasi dalam chatbot yang paling banyak dipilih oleh pengguna. Anda dapat menggunakan date picker untuk memilih periode dari laporan yang diinginkan.
Pilih periode yang ingin Anda lihat jumlah percakapannya.
Jika Anda hanya ingin melihat jumlah percakapan pada waktu tertentu, klik Custom Range dan pilih tanggal yang ingin dimunculkan datanya. Lalu, klik tombol Apply.
Untuk memilih channel dan chatbot yang ingin Anda lihat laporan aktivitasnya, klik tombol Filters.
Pilih channel komunikasi yang diinginkan pada bagian Channel. Anda juga dapat memilih chatbot pada bagian Chatbot yang ingin ditampilkan laporannya. Lalu, klik tombol Apply.
Unduh laporan tersebut dengan mengklik tombol Export.
Klik Yes, Export untuk lanjut mengunduh laporan.
Untuk mengetahui efektivitas dari chatbot yang telah dibuat dan digunakan, Anda dapat melihat laporan aktivitas dalam periode tertentu melalui menu Reports.
Laporan aktivitas yang dapat Anda temukan diantaranya adalah laporan percakapan, jumlah interaksi pelanggan, banyaknya percakapan berlangsung, jumlah percakapan yang tidak dimengerti oleh chatbot, jumlah chatbot diakses, alur yang paling banyak dipilih, dan tingkat konversi alur chatbot. Untuk mengetahui laporan aktivitas yang Anda butuhkan, klik tab sesuai dengan informasi terkait.